DSpace Repository

Biomassa And Accumulation Carbon On Seagrass Enhalus Acroides In Gunung Botak Bay Coastal, West Papua.

Show simple item record

dc.contributor.author Ferawati Runtuboi, Julius Nugroho, Yahya Rahakratat
dc.date.accessioned 2023-05-01T01:13:43Z
dc.date.available 2023-05-01T01:13:43Z
dc.date.issued 2018-11-02
dc.identifier.uri http://repository.unipa.ac.id:8080/xmlui/handle/123456789/1978
dc.description.abstract Lamun merupakan tumbuhan tingkat tinggi dan berbunga yang sudah sepenuhnya menyesuaikan diri hidup di dalam perairan dangkal dan memiliki kemampuan menyimpan karbon sebesar 10% dari kandungan karbon di lautan. Penelitian ini dilakukan diperairan Teluk Gunung Botak Kabupaten Manokwari, Adapun tujuan dari penelitian ini : (1) mengestimasi kerapatan lamun yang ditemukan di perairan Teluk Gunung Botak, (2) mengestimasi laju penyerapan karbon oleh lamun jenis Enhalus acroides. Tahapan yang dilakukan pada penelitian ini yakni sampling kerapatan dalam dua periode dan sampling pengambilan lamun sebagai penentu konsentrasi karbon pada bagian daun, akar dan rhizome serta substrat. Rata rata penyimpan karbon pada jaringan lamun berada pada bagian rhizome dengan nilai tertinggi pada stasiun 1 (13,16±3,8), stasiun 3 (5,4±2,9) dan stasiun 5 (6,2±1,1). Rata rata karbon yang tersimpan pada jaringan lamun sebesar 8,24 kg dan pada substrat sebesar 1.664, kg. Kemampuan lamun dalam menyimpan karbon, akan mendukung upaya mitigasi dalam mengurangi dampak perubahan iklim Indonesia khususnya di Papua Barat. en_US
dc.subject Biomassa, Enhalus acroides, Lamun, Laju Penyerapan Kabon, Teluk Gunung Botak, Papua Barat en_US
dc.title Biomassa And Accumulation Carbon On Seagrass Enhalus Acroides In Gunung Botak Bay Coastal, West Papua. en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account